Menu

Mode Gelap

Bandar Lampung · 6 Nov 2025 22:53 WIB ·

Pemkot Bandar Lampung Bersama KPK RI Gelar Rapat Pemantauan dan Evaluasi Program Pemberantasan Korupsi 


					Pemkot Bandar Lampung Bersama KPK RI Gelar Rapat Pemantauan dan Evaluasi Program Pemberantasan Korupsi  Perbesar

Idnnewspublish.com, Bandar Lampung — Pemerintah kota Bandar Lampung melaksanakan Rapat Pemantauan dan Evaluasi pelaksanaan Program pemberantasan korupsi Bersama KPK RI di lingkungan pemerintah kota Bandar Lampung acara dilaksanakan di Ruang rapat inspektorat, Selasa (04/11/2025).

Dalam kesempatan ini walikota Bandar lampung yang di wakili oleh wakil walikota,Drs. H. Deddy Amarullah dan sekaligus membacakan sambutan walikota Bandar lampung

Atas nama Pemerintah Kota Bandar Lampung, beliau menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada KPK Republik Indonesia atas terselenggaranya kegiatan ini, yang merupakan bentuk nyata komitmen negara dalam memperkuat tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan, dan bebas dari praktik korupsi.

Pemerintah Kota Bandar Lampung terus berupaya melakukan perbaikan tata kelola pemerintahan, mulai dari penguatan sistem pengendalian internal, digitalisasi pelayanan publik dan keuangan daerah, hingga peningkatan kapasitas aparatur agar setiap kebijakan dan program pembangunan berjalan transparan dan dapat dipertanggung jawabkan.

Pendampingannya dalam upaya Pencegahan Korupsi di Lingkungan Pemerintah Kota Bandar Lampung, tentunya kami sangat mengharapkan Tim Koordinasi dan Supervisi Wilayah II KPK RI dapat terus memberikan arahan dan pendampingan kepada kami, sehingga pelaksanaan Program Pencegahan Korupsi di Lingkungan Pemerintah Kota Bandar Lampung menjadi lebih baik lagi. (*)

Artikel ini telah dibaca 4 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Peringati Hari Anak Sedunia dan Sambut Hari Guru Nasional, BGTK Provinsi Lampung Gelar Senam dan Jalan Sehat Bagi Siswa dan Guru

21 November 2025 - 15:37 WIB

Gelar Jumat Berkah, Kejari Bandar Lampung “Wujud Kepedulian Sosial kepada Masyarakat

21 November 2025 - 15:24 WIB

Indosat Ooredoo Hutchison Rayakan Perjalanan ke-58 Tahun, Perkuat Komitmen Hadirkan AI Lebih Inklusif

21 November 2025 - 13:12 WIB

Wakajati Lampung Lakukan Kunjungan Kerja Tingkatkan Kinerja Satuan dan Solidaritas

19 November 2025 - 21:45 WIB

Panitia HPN SMSI 2026 Tinjau Lokasi Universitas Syech Nawawi Banten

19 November 2025 - 21:33 WIB

Gapokkan Keluhkan Pemasangan Pagar Jaring Pelampung di Marriott Resort & Spa, Buat Pendapatan Nelayan Menurun

19 November 2025 - 21:30 WIB

Trending di Lampung