Menu

Mode Gelap

Lampung · 9 Nov 2025 15:53 WIB ·

Sosialisasi PIP-WK, Dedi Yuginta Tekankan Makna Pancasila Dalam Kehidupan Sehari-hari


					Sosialisasi PIP-WK, Dedi Yuginta Tekankan Makna Pancasila Dalam Kehidupan Sehari-hari Perbesar

Idnnewspublish.com, Bandar Lampung — Anggota DPRD Kota Bandar Lampung dari Fraksi PDI Perjuangan Dedi Yuginta, SE, M.Si kembali melaksanakan Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan ( IPWK ) di Kelurahan Kota Baru, Kecamatan Tanjung Karang Timur, Kota Bandar Lampung, Minggu (09/11/2025).

Kegiatan dihadiri ratusan warga sekitar dan menghadirkan 2 nara sumber Suheli SH dan Ratna Wulandari SAB.

Dalam sambutannya Dedi Yuginta atau yang biasa disapa Ginta yang juga Wakil Ketua DPC PDI Perjuangan Kota Bandar Lampung menyebut bahwa Pancasila pemersatu bangsa, nilai-nilai Pancasila harus diamalkan dalam kehidupan sehari-sehari berbangsa dan bernegara,”

Tujuan sosialisasi Pembinaan IPWK ini, kata Ginta untuk memupuk semangat Pancasila ditengah masyarakat dan menumbuhkan sikap saling menghargai.

Dalam pemaparanya, Suheli dan Ratna menekankan tentang maknaPancasila yang dimana dalam tiap silanya bisa kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari agar menjaga kerukunan umat beragama ditengah masyarakat. Sikap ini yang kita butuhkan untuk menjaga NKRI.

Selain itu Ginta juga mejelaskan, bahwa Negara kita Indonesia adalah negara yang kaya, kaya akan budaya dan keanekaragaman suku, agama dan kita sebagai warga negara yang baik harus bisa mengimplementasikan nila-niali Pancasila dalam kehidupan sehari-hari,” tutup Ginta. (*)

Artikel ini telah dibaca 29 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Peringati Hari Anak Sedunia dan Sambut Hari Guru Nasional, BGTK Provinsi Lampung Gelar Senam dan Jalan Sehat Bagi Siswa dan Guru

21 November 2025 - 15:37 WIB

Gelar Jumat Berkah, Kejari Bandar Lampung “Wujud Kepedulian Sosial kepada Masyarakat

21 November 2025 - 15:24 WIB

Indosat Ooredoo Hutchison Rayakan Perjalanan ke-58 Tahun, Perkuat Komitmen Hadirkan AI Lebih Inklusif

21 November 2025 - 13:12 WIB

Wakajati Lampung Lakukan Kunjungan Kerja Tingkatkan Kinerja Satuan dan Solidaritas

19 November 2025 - 21:45 WIB

Panitia HPN SMSI 2026 Tinjau Lokasi Universitas Syech Nawawi Banten

19 November 2025 - 21:33 WIB

Gapokkan Keluhkan Pemasangan Pagar Jaring Pelampung di Marriott Resort & Spa, Buat Pendapatan Nelayan Menurun

19 November 2025 - 21:30 WIB

Trending di Lampung